Cara Potong Lagu MP3 dengan Mudah

Cara Potong Lagu MP3 dengan Mudah - Hallo Sahabat Semua Coretan Cipcip, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Tips & Trik, Tool, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Baca juga


Ada banyak software untuk memotong lagu mp3, salah satunya adalah mp3DirectCut. Lain kali akan saya berikan tutorila cara potong lagu menggunakan software selain mp3DirectCut. Kali ini saya memberikan tutorial Cara Potong Lagu MP3 dengan mp3DirectCut. Ikuti langkah-langkah berikut ini:

Langkah pertama
Download Software mp3DirectCut. Kemudian instal sampai selesai kemudian buka aplikasinya.


Langkah kedua
Pilih lagu yang ingin dipotong, caranya klik menu yang saya beri lingkaran merah


Kemudian cari lokasi lagu mp3 yang akan dipotong kemudian Open


Langkah ketiga
Arahkan mouse ke area grafik lalu click mouse untuk menandai bagian awal lagu yang ingin kita potong. Tekan tombol Shift keyboard (tekan terus jangan dilepas). Kemudian Geser (scroll) lagu ke arah kanan



Click mouse kembali di area grafik untuk menandai bagian akhir. Sekarang lepaskan tombol Shift keyboard.



Area yang berwarna biru cerah adalah bagian lagu yang kita pilih, seperti gambar diatas yang saya kasih kotak merah


Kemudian untuk mendengarkan (Play) pada bagian bawah layar tekan tombol berikut ini:


Untuk menghentikan (Stop) tekan tombol:


 Jika hasilnya masih belum sesuai yang kita harapkan maka ulangi lagi Langkah ketiga

Untuk menyimpan dari menu atas pilih File lalu Save Selection.


Semoga bermanfaat

Sekianlah artikel Cara Potong Lagu MP3 dengan Mudah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Subscribe to receive free email updates: